Membuat Form Login Admin Dan User
Menggunakan Database Pada Netbeans
Pada percobaan kali ini kita akan
membuat sebuah project yang menyediakan form untuk login bagi admin dan user.
Project ini terdiri dari 4 form,
yaitu :
-
Form Login
Form ini digunakan untuk login bagi admin dan user.
-
Form admin
Form ini akan tampil jika admin berhasil login. Didalam form ini juga
tersedia menu untuk menuju ke form user dan form aritmetika.
-
Form user
Form ini akan tampil jika user berhasil login. Didalam form ini tersedia
menu untuk menuju ke form aritmetika.
-
Form Aritmetika
Form ini menyediakan sebuah interface, dimana user dapat melakukan
perhitungan Luas/Keliling bangun datar seperti persegi pajang, jajar genjang
dan trapesium.
Untuk percobaan ini dapat kita gunakan Netbeans 7.3 (disarankan versi terbaur) dan
XAMPP sebagai server MySQL. Kita juga perlu menambahkan library timingframework-1.0.jar. Jika sahabat belum memiliki software tersebut silahkan download dulu ya.
0 comments:
Post a Comment